Kehadiran Bunda PAUD Dairi di 2 sekolah tersebut disambut dengan penuh sukacita oleh anak-anak khususnya kelas I. Bunda PAUD juga berinteraksi dengan para murid untuk memberikan semangat belajar di hari kedua tahun ajaran baru.
Hadir juga menyambut kehadiran Bunda PAUD Dairi yakni Kepala Sekolah SD Negeri Teladan Rumondang Basaria Situmorang dan Kepala Sekolah SD Negeri Belang Malum Pinta Cahaya Lingga.(Vera L)
Berikan Komentar Anda