“Ini merupakan kesempatan yang spesial dimana ibu Rachmayanthy selaku direktur dari perguruan tinggi yang banyak menciptakan pemimpin-pemimpin ini, berkenan menyempatkan hadir untuk sharing ilmu serta pengalamannya untuk jajaran Lapas Kelas IIA Pematangsiantar.,” kata Erwin S
Diharapkan dengan kehadiran Direktur Politeknik Ilmu Pemasyarakatan dapat memberikan motivasi kepada jajaran Lapas Pematangsiantar. Dengan adanya kegiatan ini pula, diharapkan kualitas pendidikan dan pelatihan di POLTEKIP dapat terus meningkat, sehingga dapat menggarap generasi yang profesional, berintegritas, serta mampu menghadapi tantangan di bidang Pemasyarakatan.(A/Rel)
Berikan Komentar Anda