“Setiap kader PKK secara rutin melakukan pembinaan agar 10 program PKK dapat terealisasi dan terimplememtasi di tengah masyarakat dan Tim penggerak PKK di semua tingkatan dapat mengembangkan peran dalam fungsi klompok PKK Dusun dan kelompok Dasawisma, ” harap Buwono.
Di tempat yang sama Ketua Tim Supervisi TP-PKK Provsu Ny. Dian Arif Tri Nugroho, pertemuan ini merupakan bagian dari metode rentan kendali PKK yang harus kita laksanakan sebagai bentuk pelaksanaan program kerja PKK demi menghadirkan gerakan PKK ditengah – tengah keluarga serta segenap lapisan masyarakat guna mewujudkan peran PKK sebagai pendukung program Pemerintah dalam bidang pemberdayaan masyarakat melalui gerakan PKK.
Dalam acara tersebut Ketua TP. PKK Kabupaten Asahan Ny. Hj. Titiek Sugiharti Surya berkesempatan menyampaikan ekspos.(Agus)
Berikan Komentar Anda